Top Ad 728x90

Tuesday, February 12, 2019

PERSONIL JKT48 BERBOHONG SOAL KISAH HIDUPNYA


Haruka Nakagawa tiba-tiba muncul ke publik dengan membawa kisah memilukan dari masa lalunya. Ternyata, mantan personel JKT48 itu tak pernah dibesarkan oleh kedua orangtuanya.
Bertahun-tahun, Haruka Nakagawa lebih sering dirawat oleh neneknya. Namun lantaran sang nenek yang sakit-sakitan, ia pun kerap dititipkan ke sebuah panti asuhan.
Kini, enam tahun sudah Haruka Nakagawa hijrah dari Jepang ke Indonesia. Perempuan 27 tahun itu pun mengaku kehidupannya lebih bahagia saat berada di Tanah Air..

Rupanya ia selama ini berbohong tentang kisah keluarganya.
Rupanya Haruka JKT48 selama ini hidup sendiri dan sempat tinggal di panti asuhan.


Ceritanya ini diunggah begitu detail di akun Instagram pribadinya @haruuuu_chan.

Ingin Didampingi Ayah Saat Menikah
Haruka mengungkap keinginan itu ketika membagikan kisah soal orangtuanya melalui akun Instagram-nya, @haruuuu_chan, yang dikutip Kompas.com, Senin (10/2/2019).

"Pas kecil aku enggak bisa main atau tinggal bareng sama papa, tapi ke depannya aku ingin bikin kenang-kenangan sama papa, dan sesaat nanti aku nikah, papa harus ada di samping aku juga ya," tulis Haruka.

BACA JUGA : BUKTI KEMENANGAN MEMBER SETIA QQRATU

Haruka menceritakan bahwa sejak usia 3 tahun, ia sudah tidak tinggal bersama kedua orangtuanya karena perceraian. Haruka dititipkan kepada nenek dari ayahnya.

Namun, karena neneknya memiliki penyakit jantung, Haruka bersama kakak dan adiknya tinggal di panti asuhan.

Haruka menceritakan hal tersebut ke publik karena lelah telah berbohong selama ini soal kedua orangtuanya.

Sejak di Indonesia, Haruka tidak bertemu neneknya. Ia berterima kasih kepada neneknya yang sudah mendukung dan menyemangatinya selalu.
"Buat aku, nenek itu ibu aku. Meskipun nenek, tapi kalau buat aku ibu adalah nenek aku. Love you nenek dan aku bisa lahir karena ada papa dan mama meskipun jauh, tapi tetap mama aku dan papa aku. Terima kasih mama & papa," tulis dia.



Top Ad 728x90

0 comments:

Post a Comment

Top Ad 728x90